Member Astra Financial dan WeLab
Keahlian kami yang digabungkan dengan ekosistem yang kuat dari pemegang saham kami, Astra Financial, serta kecanggihan inovasi teknologi yang dibawa oleh WeLab, membuat Bank Saqu dapat menikmati sinergi untuk mendorong pertumbuhan dan inovasi digital. Dengan posisi unik ini, Bank Saqu siap memanfaatkan potensi pasar yang menjanjikan ini di Indonesia.
Nilai-nilai
Kami adalah tim yang bergerak dari nilai-nilai perusahaan – AKTIF (Ambisius, Kolaboratif, Tangguh, Inovatif, dan Fokus). Kami bertekad menjadi Bank dengan layanan digital terkemuka di Indonesia, mengubah perbankan bagi para Gig Economy, Solopreneur, dan UMKM di Indonesia. Setiap langkah yang diambil membawa kami lebih dekat kepada tujuan ini, dan kehadiran Anda merupakan bagian penting dalam perjalanan kami.
Pimpinan Kami
- Direksi
- Dewan Komisaris
Didukung oleh Investor Ternama
Pusat Berita
Lihat SemuaUntuk pertanyaan media, silakan hubungi: communication@banksaqu.co.id
Lihat Semua